BSCoBSdlTSYoTUrpGpYiBSYpBA==
Sinergitas TNI-Polri di Palopo Sangat Kompak

Sinergitas TNI-Polri di Palopo Sangat Kompak

Daftar Isi
×



Palopo//Ambarnews.com - Anggota TNI Kompi 721 Makkassau bersilaturahmi dengan satuan lalulintas Polres Palopo, Senin (3/7/2023).

Para anggota TNI itu bersilaturahmi sekaligus mengucapkan HUT Bhayangkara ke-77 kepada Satuan Lalulintas.

Lanjut," Kasat Lantas Polres Palopo AKP Rusdi Yunus mengatakan Alhamdulillah sinergitas TNI-Polri di Palopo sangat kompak. Kami mengucapkan terimakasih kepada anggota TNI Kompi 721 Makkassau.

Satlantas polres palopo berharap jaga hubungan manis antara TNI dan Polri makin terjaga demi kondusifnya Kota Palopo," pungkasnya.(Nurlina)

0Komentar